• TENTANG
    • TENTANG KAMI
    • METODE PENGAJARAN
    • PIMPINAN
    • KEKUATAN SISTEM TERPADU
    • SA IN NUMBERS
    • KONTAK
  • SEKOLAH
    • PRA-SEKOLAH
    • SEKOLAH DASAR
    • SEKOLAH MENGENGAH PERTAMA
    • SEKOLAH MENENGAH ATAS
  • KAMPUS
    • KAMPUS L’AVENUE
    • KAMPUS BSD
    • KAMPUS MEDAN
    • KAMPUS SENTUL
    • KAMPUS SURABAYA
    • TUR VIRTUAL
      • L’AVENUE
      • BSD
      • SENTUL
      • MEDAN
      • SURABAYA PAKUWON INDAH
      • SURABAYA GRAND PAKUWON
  • ADMISI
    • ADMISI SAMPOERNA ACADEMY
    • CARA MENDAFTAR
    • JADWALKAN KUNJUNGAN
  • BERITA
    • BERITA
    • ACARA
  • STEAM
  • ONLINE LEARNING
  • BAHASA INDONESIA
    • BAHASA INDONESIA
    • ENGLISH
Sampoerna Academy
  • TENTANG
    • TENTANG KAMI
    • METODE PENGAJARAN
    • PIMPINAN
    • KEKUATAN SISTEM TERPADU
    • SA IN NUMBERS
    • KONTAK
  • SEKOLAH
    • PRA-SEKOLAH
    • SEKOLAH DASAR
    • SEKOLAH MENGENGAH PERTAMA
    • SEKOLAH MENENGAH ATAS
  • KAMPUS
    • KAMPUS L’AVENUE
    • KAMPUS BSD
    • KAMPUS MEDAN
    • KAMPUS SENTUL
    • KAMPUS SURABAYA
    • TUR VIRTUAL
      • L’AVENUE
      • BSD
      • SENTUL
      • MEDAN
      • SURABAYA PAKUWON INDAH
      • SURABAYA GRAND PAKUWON
  • ADMISI
    • ADMISI SAMPOERNA ACADEMY
    • CARA MENDAFTAR
    • JADWALKAN KUNJUNGAN
  • BERITA
    • BERITA
    • ACARA
  • STEAM
  • ONLINE LEARNING
  • BAHASA INDONESIA
    • BAHASA INDONESIA
    • ENGLISH
Sampoerna Academy > 7 Dampak Positif Sekolah Online yang Penting untuk Anda Tahu

7 Dampak Positif Sekolah Online yang Penting untuk Anda Tahu

access_timeJanuary 18, 2022
perm_identity Posted by Admin Website
folder_open Artikel, Edukasi
sekolah online-sampoerna academy

Masa pandemi mengubah situasi dunia, termasuk dunia pendidikan. Pembelajaran di masa Pandemi memberikan pro dan kontra di masyarakat, namun penting yang harus Anda tahu bahwa sekolah online justru memiliki dampak positif bagi masa depan dunia pendidikan. Sampoerna Academy telah merangkum Dampak sekolah online ini. Yuk, simak selengkapnya.

Sekolah Online

sekolah online

Sekolah Online adalah sekolah tatap muka yang menjadi solusi pembelajaran jarak jauh bagi kebanyakan siswa-siswi saat pandemi. Keberadaan teknologi turut mempermudah pelaksanaan sekolah online meski guru dan siswa sama-sama harus beradaptasi.

Bukan tidak mungkin jika pembelajaran jarak jauh secara online akan menjadi salah satu opsi pendidikan formal setelah pandemi usai.

7 Dampak Positif Sekolah Online ala Sampoerna Academy yang Penting untuk Anda Ketahui

Sampoerna Academy telah merangkum apa saja dampak positif pembelajaran jarak jauh di masa pandemi, berikut dampak positifnya:

1. Belajar dari Mana Saja

Siswa dapat berpartisipasi dalam kegiatan pembelajaran dari mana saja, meski sedang berada di kota, pulau, atau benua berbeda. Berbekal gadget dan aplikasi sekolah online seperti memanfaatkan layanan zoom atau google meet, siswa bisa mengikuti pembelajaran berkualitas tinggi dengan mudah.

Format online seperti ini juga memungkinkan siswa yang memiliki hambatan fisik untuk bergabung dalam kelas. Cukup dengan mengakses kelas virtual melalui gadget masing-masing.

2. Belajar Kapan Saja

Efisiensi waktu adalah kelebihan lain pembelajaran online. Siswa bisa mengulang rekaman video pertemuan maupun materi kapan saja. Mereka juga dapat mengatur kecepatan belajarnya sesuai kemampuan saat ini.

Siswa leluasa mengerjakan tugas dengan cara yang nyaman menurut dirinya sendiri. Keterbukaan akses pada semua materi dan diskusi kelas tentu membantu siswa yang perlu mengulangi dan merefleksikan semua materi sebelum berlanjut ke materi baru.

Baca Juga: Pembelajaran Jarak Jauh Ala Sampoerna Academy

3. Interaksi Dinamis Antara Guru dan Siswa

Pembelajaran online dapat membangun interaksi dinamis antara guru, siswa, dan sesama siswa. Mereka saling berbagi gagasan dan sumber informasi sehingga memunculkan sinergi ketiganya melalui proses belajar.

Setiap individu yang tergabung bisa ikut urun pendapat pada pembahasan materi atau saling berpendapat tentang hasil kerja mereka. Tentu pola interaksi demikian turut meningkatkan efektivitas belajar dalam kelas.

4. Membangun Diskusi Berkualitas Tinggi

Struktur diskusi secara online memungkinkan siswa berefleksi atas komentar guru atau siswa lain sebelum meresponsnya. Siswa berlatih bagaimana merespons komentar secara terstruktur, sistematis, dan mendalam.

Berbeda dengan diskusi langsung. Ada kalanya siswa cenderung asal berkomentar atau berpendapat tanpa berpikir masak-masak apa yang disampaikan. Jika tidak berlaku demikian, mereka bisa saja kehilangan kesempatan tampil dalam diskusi.

5. Kemudahan Mengakses Sumber Pembelajaran

Model pembelajaran konvensional mengharuskan siswa memegang buku tertentu. Referensi tambahan pun mengandalkan buku-buku di perpustakaan. Pembelajaran jarak jauh memungkinkan guru menyimpan semua materi itu pada folder platform pembelajaran. Siswa pun dapat mengaksesnya sewaktu-waktu dengan mudah.

Plus, ketika materi telah terintegrasi dengan perpustakaan online dengan buku digital, siswa pun leluasa mencari referensi pelengkap materi. Sekalipun internet membantu proses pembelajaran, tetap saja buku menjadi sumber informasi terpercaya, bukan? Referensi belajar yang tepat akan membangun pemahaman yang mendalam bagi siswa.

6. Mendorong Siswa Belajar Secara Mandiri

dampak sekolah online - belajar mandiri

Pembelajaran jarak jauh dapat mendorong siswa belajar secara lebih mandiri dimanapun ia berada. Tanpa pengawasan terus menerus dari guru, sehingga siswa memiliki kemandirian untuk melakukan kegiatan bermanfaat seperti membaca, berlatih, mengulang kembali materi yang diberikan, dan masih banyak lagi.

7. Membangun Kebiasaan Belajar Secara Mandiri

Terakhir, membangun kebiasaan belajar mandiri. Saat pembelajaran online dapat menumbuhkan motivasi belajar siswa dari dalam dirinya. Ini juga menanamkan pentingnya tanggung jawab pribadi siswa. Guru cukup memantau dan membimbing sudah sejauh mana pengerjaan tugas atau pemahaman materinya.

Sampoerna Academy siap merangkul siswa dengan memanfaatkan kelebihan sekolah online di masa depan, terutama menyambut era post-covid. Pandemi mengubah sistem pendidikan Indonesia, tetapi Sampoerna Academy berhasil menjawabnya dengan berbagai metode pembelajaran.

Salah satunya lewat penerapan sumber daya digital terbaik dalam kelas. Dengan perangkat belajar terbaik, siswa leluasa menikmati proses pembelajaran di kelas maupun luar kelas. Bahkan, dari mana saja dan kapan saja ia mau.
Sampoerna Academy menanamkan pada siswa bahwa teknologi bukan hanya sarana hiburan dan bersosialisasi di dunia maya.

Teknologi adalah alat mengakses informasi, sumber daya, dan kerja tim yang akan melekat sebagai keterampilan hidup mereka di masa mendatang.

Jadi, tertarik mencoba bagaimana sekolah online? Simak Bagaimana Keseruan Sekolah Online di Sampoerna Academy, serta Bagaimana Cara Daftar Sekolah Online di Sampoerna Academy!

Newer Perlukah Si Kecil Masuk Preschool?
Older Sistem Pendidikan Berkualitas Tinggi? Review Sekolah SD Sampoerna!

Recent Post

  • Ketahui Perbedaan Antara ACP, IB dan A-Level
  • Kesiapan Sampoerna Academy Hadapi Pendidikan Era Society 5.0
  • Membangun Kecerdasan Emosional dan Intelektual pada Anak
  • Pentingnya Mengembangkan Keterampilan Sosial pada Anak
  • Manfaat Bimbingan Karir dan Universitas Bagi Remaja
  • February 2023
  • January 2023
  • December 2022
  • November 2022
  • October 2022
  • September 2022
  • August 2022
  • July 2022
  • June 2022
  • May 2022
  • April 2022
  • March 2022
  • February 2022
  • January 2022
  • December 2021
  • November 2021
  • October 2021
  • August 2021
  • March 2021
  • January 2021
  • July 2020
  • May 2020
  • April 2020
  • October 2019
  • April 2019
  • March 2019
  • October 2018
  • September 2018
  • July 2018
  • May 2018
  • April 2018
  • March 2018
  • August 2017

Sampoerna Academy (PT. Sekolah Sampoerna Internasional) is an International school that upholds Asian values at the forefront of learning.

  • location_on
    L'AVENUE OFFICE LT.3 JLN RAYA PASAR MINGGU KAV 16. RT.007 RW 009 PANCORAN SOUTH JAKARTA 12780
  • phone_android
    0813 3000 3002
sampoerna-schools-system sampoerna-university sampoerna-academy
Tautan Cepat
  • Beranda
  • Tentang
  • FAQ
  • Kontak
  • Karir
  • Kebijakan Privasi
Terhubung dengan Kami
  • Facebook
  • Instagram
  • Twitter
  • YouTube

Accredited By:

© 2022 Sampoerna Academy. All rights reserved.
keyboard_arrow_up
X